Work From Home : Cara Mendapatkan Uang Dari Internet
Kenapa sih harus mencoba mendapatkan uang dari rumah saja dan lewat internet? Jawabannya simple, karena kita harus berbisnis sesuai dengan perkembangan zaman. Work from home juga memangkas waktu yang terbuang dijalanan, belum lagi jika kamu terjebak macet. Modal yang relative rendah. Tidak diperlukan latar belakang ataupun ijazah tertentu. Juga tidak terikat jam kerja serta peraturan ala kantoran lainnya.
Dalam ranah peluang usaha, ternyata ide yang hebat saja bukan jaminan untuk menjadi pengusaha yang berhasil lo… Tapi, kerja keras dan ketekunanlah yang dapat menentukan nasib pengusaha menjadi sukses. Bukan berarti semua jenis peluang usaha dapat bertahan lama yaa, karena semua tergantung dari cara pengelolaannya. Tidak sedikit usaha atau bisnis yang gulung tikar di tengah jalan karena tergerus perkembangan zaman.
Jika kamu penasaran, kali ini Nyak Indi akan membahas lebih dalam tentang bisnis online yang sudah Nyak Indi kerjakan selama 4 tahun terakhir ini 🙂
Berikut ini adalah beberapa langkah memulai bisnis yang dulu jadi pertimbangan Nyak Indi :
- Luruskan niat, miliki mindset bisnis yang benar.
- Putuskan apa yang mau di jual.
- Buat website bisnis atau toko online.
- Promosi jualan melalui media online.
- Temukan mentor dan lingkungan yang positif.
Teruusss muncul deh banyak pertanyaan dalam diri, seperti :
- Bisa nggak ya bisnis online itu dijalankan?
- Cocok apa nggak ya buat ku lakukan?
- Langkah apa saja yang perlu ku tempuh supaya bisa jalan?
- Berapa modal yang akan dibutuhkan?
- … dan segudang pertanyaan lainnya
Nah dibawah ini, Nyak Indi akan berbagi bagaimana 4 tahun yang lalu aku mengatasi keresahan dan akhirnya membuat keputusan besar dalam hidup (ciyeeee.. hihi)
Oke, sama sama kita mulai dari pertama dulu. Yaitu luruskan mindset 🙂

Gimana sih mindset yang benar? Jadi gini, kita akan membangun BISNIS. Bisnis disini adalah membangun ASET. Oleh sebab itu, harus memiliki sikap mental yang kuat dan positif adalah PENTING. Sehingga nantinya aset ini akan menghasilkan penghasilan untuk kita. Paham yaaa..
Yang kedua, putuskan apa yang mau dijual.

Duluuu sempat bingung sekali mau menjual apa. Kalau produksi sendiri tentu saja tidak punya modal. Maklum aja, dulu ituuu lagi bokek berat, banyak hutang punnn hmm.. jadi ga mungkin kalau produksi produk sendiri. Laluuu kalau ambil barang sama produsen, haruskah punya gudang untuk penyimpanan? Dan pastinya harus pilah pilih produsen yang trusted.
Oke, karena ga tahan ribet akhirnya Nyak Indi memilih untuk berjualan produk yang sudah jelas trusted juga minim modalnya. Produk nya sudah masuk ke Indonesia lebih dari 30 tahun lohh. Artinya, ini perusahaan yang kuat, yang banyak pemakainya. Buktinya aja masih terus berkembang hingga saat ini. Dan biaya pendaftarannya hanya dibawah 50.000 atau malah bisa gratis! Menarik kaannn? Systemnya semacam dropship, jadi bukan stok barang sehingga ga butuh gudang atau ruangan khusus stok. Asyiikkkk.
Yang ketiga, butuhkah membuat website bisnis atau toko online?

Masalah selanjutnya adalah.. Dimana ya aku akan memasarkan produk produk Oriflame ini? Oriflame menyediakan banner online (foto) gratis yang bisa di post disocial media atau stories. Tapi apakah promo dengan banner online ini cukup?
I wanted more! Aku mau website pribadi sebagai toko online ku! Dan ternyata, Oriflame menyediakan nya loh. Bisa kita atur sesuai keinginan kita. Teman teman bisa klik disini untuk lihat bagaimana bentuk online shop ku 🙂
Jadi, semudah itu promo kan produk dan bisnis Oriflame?

Iyaa benar. Semudah itu! Nyak Indi bisa langsung register menjadi member Oriflame dan langsung bisa create Toko Online saat itu juga. Hitungan menit dengan modal yang nyaris GRATIS.
Penasaran bagaimana caranya mengajak teman teman untuk ikutan bergabung bersama Oriflame? Mudah sekali lohh.. Nyak Indi bisa langsung copy paste linkINI , yang langsung di miliki setelah Nyak Indi register menjadi member 🙂
Yang terakhir, dalam bisnis kamu perlu yang namanya mentor.

Disini, Nyak Indi menemukan mentor yang siap membina 24 jam sampai aku berpenghasilan. Juga dapatkan komunitas positive. Uwuu banget kannn..
Nahh sekian dulu yaa pengalaman Nyak Indi tentang WORK FROM HOME. Bagaimana aku menemukan bisnis online yang bisa merubah hidupku menjadi lebih menarik dalam berpenampilan, berpenghasilan juga bersenang senang dengan liburan dalam dan luar negeri gratis 🙂
Bisous!